Kejari Manggarai Amankan 17 Dokumen Dari Dishub Matim

- Reporter

Jumat, 14 Oktober 2022 - 18:25

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ZONALINENEWS.COM, MANGGARAI – Kejaksaan Negeri Manggarai berhasil mengamankan 17 dokumen yang diduga ada unsur tindakan pidana pada dinas Perhubungan dan Komunikasi dan Informatika Kabupaten Manggarai Timur.

Berdasarkan rilis yang diterima Zonalinenews, Jumat 14 Oktober 2022, bahwa 17 dokumen itu ada hubungan erat dengan dugaan tindakan pidana penyimpangan pada pengadaan lahan dan pembangunan Terminal Kembur tahun anggaran 2012 hingga tahun 2013.

Kepala Kejaksaan Negeri Manggarai, Bayu Sugiri, SH melalui Kepala Seksi Intelelijen Kejari Manggarai Ariz Rizky Ramadhon, SH menjelaskan, pihaknya telah melakukan pengeledahan pada dinas terkait pada Selas, 11 Oktober 2022.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Berdasarkan Surat Perintah Penggeledahan Kepala Kejaksaan Negeri Manggarai  Nomor : Prin-110/N.2.17/Fd.1/11/2022, Tanggal 11 Oktober 2022 dan Izin Penggeladahan  berdasarkan Penetepan Ketua Pengadilan Negeri Ruteng Nomor: 8/Pen.Pid/2022/PN Rtg tanggal 11 Oktkorup 2022” terang Risky.

Selanjutnya, kata dia, dokumen tersebut akan dilakukan penyitaan setelah diteliti oleh jaksa penyidik untuk memperkuat pembuktikan di persidangan.

Risky menegaskan, bahwa tindakan pengeledahan itu dalam rangka mencari barang bukti. pasalnya, Kejari Manggarai telah menaikan status penyelidikan dugaan tindak pidana korupsi penyimpangan pengadaan lahan  pembangunan terminal Kembur di Kelurahan Satar Peot, Kecamatan Borong, Kabupaten Manggarai Timur.

Penggeledahan itu dilakukan pada  Kantor Dinas Perhubungan Kabupaten Manggarai Timur yang berlokasi di Lantai 1 Kantor Bupati Manggarai Timur, dan di saksikan oleh Kepala Dinas Perhubungan Matim beserta jajaran, Asisten I dan II Pemda Manggarai Timur, Kabag Hukum Pemda Matim serta Camat Borong.

Menurut dia, proses penggeledahan berkahir pada pukul 15.00 WITA dengan pengamanan ketat dari pihak Kepolisian Polres Manggarai Timur dan Kodim 1612.

Adapun tim jaksa penyidik yang mengikuti penggeledahan  diantaranya, Kasi Pidsus Daniel Merdeka Sitorus, SH, Kasi Intel Ariz Rizk Ramadhon,SH, Kasi Pidum Muh Ridwan R, SH, Kasi PB3R Hero Ardi Saputro,SH, Yuvanda,SH dan Wilibordus Harrum,SH.

*Kons Hona

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Daftar Calon Wali Kota Kupang ke Partai NasDem, Ini Kata dr. Hermanus Man
dr. Christian Widodo Layak Jadi Pemimpin Kota Kupang Saat Ini
Tanpa Mahar, Robert Fanggidae Daftar Calon Wali Kota Kupang ke Partai NasDem
Pilkada Kota Kupang, DPD NasDem Kota Kupang Tunggu Hasil Survei, Ada 5 Bakal Calon Wali Kota
Jadi Korban KDRT, Ivon Lusyana Minta Polres TTS Tangkap Pelaku
Target 30-45 Ribu KTP, Djainudin Lonek Yakin Lolos Pintu Independen di Pilkada Kota Kupang
Usai Rakerwil Perdana, Forum Pemuda NTT Rencana Mendirikan Koperasi
Pimpinan dan Anggota Beserta Seluruh Staf DPRD Kota Kupang Mangucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijrah
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 23 Februari 2024 - 07:08

Tak Terpilih Maksimal, Inche Sayuna Tetap Layani Masyarakat Linamnutu

Senin, 19 Februari 2024 - 13:00

Tahapan Pemilu Masih Berlangsung, Tokoh Agama di TTS Imbau Warga Jaga Kamtinmas

Senin, 22 Januari 2024 - 08:38

Polres TTS Tetapkan 2 TSK Dugaan Tipikor Dana Kapitasi

Jumat, 27 Oktober 2023 - 21:16

Ratusan Pelari Dukung Jelajah Timur 2023 demi Alirkan Air Bersih di NTT

Jumat, 27 Oktober 2023 - 20:22

Ratusan Pelari Dukung Jelajah Timur 2023 demi Alirkan Air Bersih di NTT

Rabu, 31 Mei 2023 - 13:01

Wabah Anjing Rabies Serang Kabupaten TTS, Pemkab Telesuri Asal Penyebaran

Rabu, 31 Mei 2023 - 12:15

20 Orang Positif Terinfeksi Rabies di TTS NTT, 1 Meninggal Dunia

Sabtu, 11 Februari 2023 - 14:50

Kisah Sedih Warga SoE yang Fotonya Tanpa Busana Tersebar di Medsos

Berita Terbaru

Slot Gacor Gampang Menang Dengan RTP Live Tertinggi