Kupang | Nusa Tenggara Timur | Kamis, 18 Agustus 2022 - 22:03
ZONALINENEWS.COM, KUPANG – Tidak terima dengan nada keras Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Kupang Yeskiel Loudoe, Sekertaris Daerah (Sekda) Kota Kupang Fahrensy Priestly Funay memilih tingalkan ruang sidang DPRD Kota Kupang pada saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) DPRD Kota Kupang bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Kupang terkait Anggaran Reses Anggota DPRD Kota Kupang dan mobil dinas Pimpinan DPRD Kota Kupang yang sudah ditarik oleh Pemkot Kupang, Kamis 18 Agustus 2022.