Pembalap Asal NTT Merasa Di Tipu IMI NTT

- Reporter

Minggu, 4 Mei 2014 - 22:19

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ZonalinenewsKupang, Kejuaraan Nasional (Kejurnas) balap motor 2014 REGION 3 – SERI III yang di ikuti dari wilayah BALI, NTB  dan NTT  pada tanggal 3 – 4 Mei 2014 yang dilaksanakan di Jalan Raya PLTU Bolok Kabupaten Kupang. Berbuah hasil yang tidak memuaskan bagi para pembalap yang mendapat juara.

pembalap

Empat pembalap asal Nusa Tenggara Timur (NTT) yang mengikuti Kejurnas balap motor REGION 3 – SERI III yang diselenggarakan oleh Ikatan Motor Indonesia (IMI) Kupang. mersa di tipu oleh IMI, karena apa yang sudah menjadi konsekuen antara penyelenggara dan pembalap. bagi pembalap yang mendapat juara itu harus mendapatkan Tropi + sejumlah uang yang sudah di tetapkan oleh penyelangara tidak sesuai dengan apa yang di terima pembalap pada saat penyerahan hadia.” Kata Manager team RBRT Bahtiar Abubakar pada jumpa pers Minggu 4 Mei 2014, Jam 8.30 Wita di kediamannya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Tiar, di lokal kelas bebek campuran matik 4T 110cc s/d 150cc standar juara 1 Handoko Mulyo dari team KSRT hanya mendapat Tropi + uang sebesar 1.200.000, yang seharusnya mendapat Tropi + 2.000.000. juara 2 Geri Baria dari team HJRT hanya mendapat Tropi , plus  uang sebesar 1.000.000, yang seharusnya Tropi plus uang sebesar  1.500.000. juara 3 Radial Abubakar dari team RBRT hanya mendapat Tropi plus  uang sebesar 800.000, yang seharusnya Tropi plus  uang sebesar 1.000.000,- Sedangkan Evan Baker yang juara 1 di kelas kejurnas MP3 hanya mendapat Tropi + 2.500.000 seharusnya secara aturan IMI  di buku kuning Tropi plus uang sebesar 5.000.000. dan masih ada beberapa pembalap dari BALI, NTB yang mendapat juga mendapat perlakuan yang tidak memuaskan Sama seperti pembalap NTT.

Kejadian ini sangat memalukan kita NTT sebagai tuan rumah di mata pembalap luar. Saya merasa kegiatan kejurnas balap motor ini di laksanakan dengan tidak mempunyai persiapan yang matang sehingga bisa terjadi seperti ini. Baru pernah terjadi kerjunas balap motor di 2014 seperti ini. di tahun – sebelumnya tidak pernah terjadi. Team saya adalah team yang tertua di kupang dan baru kali ini kejurnas balap motor terjadi seperti ini sangat memalukan.” Tegasnya

Di tempat terpisah Ketua IMI NTT Tellen Daud yang berada di Jakarta saat di hubungi Zonalinenews melelui telepon celulernya. Ia mengatakan kejadian ini dirinya tidak mengetahuinya dan dirinya engan berkomentar. Karena yang berhak komentar adalah Ketua penyelangara Mad Atasoge. sedangkan Ketua penyelangara Mad Atasoge yang di hubungi Zonalinenews melalui telepon celulernya. Ia menjelaskan saat ini dirinya bersama panitia masih rapat membicarakan persoalan ini, dan rencana hari selasa baru dirinya menghubungi para pembalab untuk mengambil kekurangannya. (*hayer)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

SPK Ajak Peserta Fun Trail Promosikan Pulau Timor
Tim Underdog Lokabo FC Kalahkan Ku-Okitoto FC di Liga Final
Manfaatkan Situasi PPKM Darurat, Jalan Gerbang Pemuda Jadi Tempat Balap Liar Mobil
PERKEMI NTT Sukses Bina 33 Orang Kenshi di Dojo LBH Surya NTT
Susanti Ndapataka Raih Medali Perak di Kejurnas IX 2021
PB Reformasi Kupang Gelar Sparing Patner dan Coaching Clinic Bagi Pemain Bulutangkis Kota Kupang
Serentak di 13 Kota, 100 Pelari Tempuh 86 KM Demi Membangun Sarana Air Bersih di NTT
Lembata Sport and Tourism, Hadirkan Big Fight 2020 dan Pameran Budaya
Berita ini 2 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 21 Maret 2025 - 10:53

DPRD Kota Kupang Sebut Tak Ada Intervensi Penetapan Sekda Definitif

Jumat, 21 Maret 2025 - 00:41

Perseftim Optimis Bantai Bintang Timur Atambua di Semifinal ETMC 2025

Selasa, 18 Maret 2025 - 17:06

Bulan Suci Ramadhan, Alumni Akpol 2021 di NTT Berbagi Berkah Bersama Anak Panti Asuhan

Senin, 17 Maret 2025 - 22:25

Pemprov Berharap Forum Pemuda NTT Bisa Mengajak Anak Muda NTT Untuk Pulang dan Membangun NTT

Senin, 17 Maret 2025 - 16:56

Bank BI Perwakilan NTT : Forum Pemuda NTT Harus Mendorong Anak Muda Untuk Berperan Aktif Bangun NTT

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:29

Wakil Ketua I DPRD Kota Kupang Jabir Marola Gelar Buka Puasa Bersama Warga

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:12

Partai NasDem Berbagi Kasih di Bulan Ramadhan Bersama Warga Muslim di Kota Kupang

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:35

Melki – Johni Siapkan Ruang Pengaduan “Meja Rakyat” dan Sekertariat “Ayo Bangun NTT”

Berita Terbaru

Foto : Tim Perseftim Flores Timur (istimewa/perseftim)

Nusa Tenggara Timur

Perseftim Optimis Bantai Bintang Timur Atambua di Semifinal ETMC 2025

Jumat, 21 Mar 2025 - 00:41

Slot Gacor Gampang Menang Dengan RTP Live Tertinggi