Mobil Fortuner Pemkot Jadi Sorotan DPRD Kota Kupang

- Reporter

Senin, 19 Mei 2014 - 15:34

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonalinenews – Kupang, Pengadaan mobil dinas jenis Fortuner untuk Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kupang mendapat sorotan DPRD Kota Kupang. Sebab pengadaannya sangat cepat.

teelnd

 
“Apakah melalui mekanisme tender? Kalau melalui mekanisme tender, tentu membutuhkan waktu yang panjang. Mulai dari pembentukan panitia, pengumuman, pemasukan penawaran sampai dengan sanggahan. Bisa makan waktu sampai satu bulan setengah,” kata Ketua DPRD Kota Kupang, Tellendmark Daud kepada waratawan di ruang kerjanya, Senin 19 Mei 2014, Jam 9.30 Wita.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ia mengaku, pernyataan Wakil Wali Kota itu bukan tender tapi penunjukan langsung, membuatnya heran. “Kok melalui mekanisme penunjukkan langsung? Padahal pada saat pembahasan APBD 2014 saya masih tekankan bahwa, saya setujui penganggaran dua mobil fortuner dengan alasan bahwa mobil umurnya sudah lama. Tetapi tolong harus sesuai dengan mekanisme didalam pengadaan barang dalam hal ini pegadaan mobil ini jangan melalui proses penunjukan langsung, tetapi  harus melalui proses tender “Katanya.

Persetujuan pengadaan mobil pada saat rapat perubahan anggaran yang bisa melalui proses penunjukan langsung adalah mobil truk sampah. karena mobil truk sampah harganya mahal tetapi  fungsinya berhungan langsung dengan kepentingan  masyarakat. sedangkan mobil fortuner pada saat sidang perubahan anggaran saya menolak untuk di lakukan proses Penujukan langsung, harus melalui proses tender karen harga dua mobil fortuner sangat mahal, “Katanya.

Ditempat terpisah, Kasub Bagian Umum Jhoni Bire yang berhasil di konfirmasi terkait proses penunjukan langsung dua mobil fortuner yang digunakan Walikota dan Wakil Walikota. Dirinya mengatakan dua mobil fortuner itu hanya di pinjam pakai dari pihak toyota kepada Walikota dan Wakil Walikot, belum ada sepeser uang yang di keluarkan untuk membeli mobil tersebut, apabila suatu saat nanti proses penunjukan lansung atau tender tidak jalan maka mobil tersebut bisa di kembalikan. (*hayer)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Labuan Bajo Jadi Tuan Rumah KTT ASEAN, Pemprov NTT Ucap Terima Kasih Kepada Presiden Jokowi
Sedih Lorong Ditutup Tetangga Sendiri Janda di Kota Reinha-Larantuka 3 Tahun Terlunta di Kontrakan
Persiapan Aliansi Lebao Bangkit Demo Pemda Flotim Ini 3 Tuntutan
Tim Juri Independen Akan Melakukan Penilaian Terhadap Lomba Kebersihan di Kota Kupang
Diabaikan Pemda Dan DPRD Flotim, Nakes Gelar Aksi 1000 Lilin di Halaman RSUD
PMKRI Ruteng: Usut Tuntas Oknum Dalam Pusaran Dugaan Korupsi Pembangunan Terminal Kembur
Kasus Pengadaan Lahan Terminal Kembur, Jaksa Tahan BAM dan GJ
Hari Ini, Tiga Tersangka Dana Covid-19 Dikonfrontir
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 September 2023 - 19:31

Wakil Ketua DPRD Kota Kupang Kris Baitanu Resmi Dikukuhkan Jadi Ketua AMK

Sabtu, 23 September 2023 - 16:39

Kuasa Hukum Minta Polisi Usut Nama Lain Dalam Peristiwa Berdarah di Depan Unkris Kupang

Sabtu, 16 September 2023 - 22:24

Kurang dari 24 Jam, Jatanras Polresta Kupang Kota Berhasil Bekuk Pelaku Penikaman di Oesapa

Sabtu, 16 September 2023 - 15:08

Lawan Disinformasi, AJI-Google News Initiative Gelar Diskusi Terpumpun

Sabtu, 16 September 2023 - 00:22

1 Orang Meninggal Dunia dan 4 Unit Motor Terbakar, Polresta Kupang Kota Lakukan Penyelidikan Tragedi di Oesapa

Minggu, 10 September 2023 - 12:51

Open Turnamen HIPAKAD Dandim Cup I, Dandim 1604/Kupang Minta Jaga Sportivitas

Minggu, 10 September 2023 - 10:28

64 Tim Ikut Berlaga Pada Open Turnamen HIPAKAD Dandim Cup I 2023 di Kota Kupang

Selasa, 15 Agustus 2023 - 19:33

Sambut HUT RI Ke-78, Komunitas Tokijo Lakukan Touring Bersama Keliling Kota Kupang

Berita Terbaru

Nusa Tenggara Timur

Miris Hutan Lindung di Kecamatan Liae Mulai dirusak

Sabtu, 23 Sep 2023 - 19:10

Nusa Tenggara Timur

Mako Polres Sabu Raijua Diresmikan Kapolda NTT

Jumat, 22 Sep 2023 - 10:08