Kurangi Pengangguran Pemkot Kupang Beri Pelatihan Warga

- Reporter

Senin, 12 Mei 2014 - 06:37

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonalinenews-Kupang. Pemerintah Kota Kupang melalui Dinas Tenga Kerja Kota Kupang melakukan pelatihan pembuatan batako bagi 30 warga  masyarakat dari 8 kelurahan di 4 Kecamatan di Kota kupang. Kegiatan pendidikan dan pelatihan ketrampilan  pembuatan  Batako program peningkatan kualitas dan produktitivitas tenaga kerja Dinas Tenaga dan Transmigrasi kota Kupang  tahun 2O14 Tanggal 12 Mei – 6 Juni 2014  bertempat di Balai Latihan Kerja Dinas Transmigrasi Prov NTT.

pemasangan simbolis id card oleh walikota kupang sebagai simbol acara pembukaan pelatihan pembuatan batako bagi warga kota kupang

 

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tujuan kegiatan ini adalah melatih warga kota Kupang yang mengangur dengan ketrampilan pembuatan batako, agar  bisa  mengurangi  angka pengangguran serta meningkatakan kesejahteraan hidup para peserta . Demikian disampaikan Kepala Dinas Nakertrans Kota Kota Jerry Katipana pada saat laporan acara pembukaan Kegiatan yang berlangsung di aula BLK Nakertrans Propinsi NTT, Senin  12 Mei 3014 pukul 10.30 wita.

“Setelah melakukan pelatihan  para peserta yang dilatih, kami bekali dengan peralatan untuk pembuatan batako , sehingga setelah melakukan pelatahin diharapkan bisa menadiri, dengan membuka usaha sendiri,” Jelas  Jery,

Sementara itu Walikota Kupang pada Kesempatan tersebut minta kepada Kepala Dinas Nakertrans Kota Kupang, agar semua pelatihan ketrampilan di Kota kupang bisa  bekerjasama dengan Balai Latikan Kerja Propisni NTT, karena selain memiliki gedung , juga memilki serana prasana pelatihan ketrampilan yang lengkap serta dilengkap dengan  instrukturnya yang handal.

Jonas menjelaskan, untuk mendapatkan batoko yang berkualitas bagus di kota kupang ,saat ini sangat sulit karena pesanan banyak  batako banyak dan meningkat  tapi yang memproduksi batako sangat sedikit , padahal saat ini kota kupang lagi giat-giatnya membangunan  sehingga banyak orang membutuhkan batako yang berkaulitas untuk bangunan.

” Pelatihan ini sangat tepat bagi masyarakat Kota Kupang walaupun sedikit orang yang mengikuti pelatihan karena keterbatasan anggaran namun kegiatan ini  sangat berarti bagi warga Kota Kupang,”  Ungkap Jonas.

Jonas menembahkan , Pelatihan batako bagi masyarakat  diharapkan bisa membantu warga masyarakat yang ngangur diberi ketrampilan walaupun pelatihan ini hanya diukuti oleh 30 peserta , walaupun peaerta sedikit namun dengan kentrampilan dengan pelatihan yang dimiliki selama 20 hari diharapakan dapat mengurangi angka penganguran dan membuka lapangan pekerjaan sehingga bisa menguranggi angka penganguran dan mengsejahterakan kelauraga – yang ngangur

Jonas Juga menghimbau kepada 30 peserta dan para instrukstruk BLK Prov NTT bahwa saat ini kota kupang juga memiliki Brigader Kupang sehat . Brigader kupang sehat adalah tim kesehatan  yang terdiri dari dokter yang siap melayani masyrakat Kota Kupang 24 jam. Apabaila masyarakat dalam keadaan sakit gawat, kriti tinggal  menghubungi brigader Kupang sehata dengan menelpon ke nomor 0380 82777 telepon ini tanpa biaya , dalam beberapa menit petuga langsung menuju ke lokasi masyarakat yang menghubungi tadi.

“Brigader Kupang Sehat berpusat di Puskesmas Reformasi Pasir Panjang yang siap melayani 538 ribu warga Kota Kupang,” Kata Jonas Salean.(*rusdy)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pemkot Kupang Akan Bangun Tamnos Dengan Fasilitas Komplit
Labuan Bajo Jadi Tuan Rumah KTT ASEAN, Pemprov NTT Ucap Terima Kasih Kepada Presiden Jokowi
Sedih Lorong Ditutup Tetangga Sendiri Janda di Kota Reinha-Larantuka 3 Tahun Terlunta di Kontrakan
Persiapan Aliansi Lebao Bangkit Demo Pemda Flotim Ini 3 Tuntutan
Tim Juri Independen Akan Melakukan Penilaian Terhadap Lomba Kebersihan di Kota Kupang
Diabaikan Pemda Dan DPRD Flotim, Nakes Gelar Aksi 1000 Lilin di Halaman RSUD
PMKRI Ruteng: Usut Tuntas Oknum Dalam Pusaran Dugaan Korupsi Pembangunan Terminal Kembur
Kasus Pengadaan Lahan Terminal Kembur, Jaksa Tahan BAM dan GJ
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 16:56

Seorang Pemuda di Kota Kupang Ditemukan Tewas Tenggelam di Lubang Bekas Galian C

Kamis, 17 April 2025 - 15:58

PT. Pertamina Sebut BBM di Kota Kupang Sudah Memenuhi Standar

Kamis, 17 April 2025 - 15:03

Diduga BBM Oplosan Sudah Beredar Luas di Kota Kupang, Sangat Meresahkan Masyarakat

Rabu, 16 April 2025 - 15:14

Raih Poin 75, Tim Hompimpa Jadi Pemenang Turnamen PUBG Mobile Forum Pemuda NTT Kota Kupang 2025

Senin, 14 April 2025 - 16:02

Keluarga Minta Polresta Kupang Kota Tangkap Pelaku Penganiayaan Terhadap Andy Sukmawati

Minggu, 13 April 2025 - 21:24

Gandeng Orang Muda Cendana Wangi, DPD Forum Pemuda NTT Kota Kupang Gelar Turnamen PUBG Mobile

Sabtu, 12 April 2025 - 15:42

DPRD Kota Kupang Bakal Panggil Dirut RSUD S. K. Lerik drg. Dian Sukmawati Arkiang

Jumat, 11 April 2025 - 15:45

Bupati Falen Kebo Siap Jadikan PLBN Napan Sebagai Penggerak Ekonomi dan Pariwisata Indonesia – Timor Leste

Berita Terbaru

Slot Gacor Gampang Menang Dengan RTP Live Tertinggi