Kasus Penjualan Traktor di Wandanpuro Dalam Proses Audit Inspektorat Daerah Kabupaten Malang

- Reporter

Kamis, 9 Juni 2022 - 14:12

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ZONALINENEWS-MALANG – Berkas kasus penjualan 2 Unit Hand Traktor dan Mesin Pompa Air di Desa Wandanpuro, Kecamatan Bululawang, Kabupaten Malang telah dilimpahkan ke Inspektorar Daerah Kabupaten Malang. Kamis, (09/06/2022).

Sebelumnya, kasus ini telah diproses di Polres Malang dan dilimpahkan ke Inspektorat Daerah (Irda) Kabupaten Malang guna melakukan proses Audit guna mengetahui total kerugian negara akibat tindakan Kades Wandanpuro dan Ketua Gapoktan Desa Wandanpuro.

Kapolres Malang melalui Kasat Reskrim Polres Malang yang diwakili oleh Kepala Unit (Kanit) IV Tipikor Rudi, saat dikonfirmasi pada Selasa, (07/06/2022) lalu mengatakan, pihaknya masih menunggu hasil audit yang dilakukan oleh Inspektorat Daerah Kabupaten Malang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Polres sudah bersurat ke Inspektorat Daerah untuk meminta kepada Inspektorat melakukan audit,” kata Rudi.

Kanit IV Tipikor Polres Malang ini juga menyampaikan, pihaknya akan kembali melanjutkan proses di Polres Malang pasca hasil Audit di Inspektorat telah dikeluarkan.

“Kami masih menunggu proses Audit di Inspektorat,” singkatnya.

Sementara itu, Inspektorat Daerah Kabupaten Malang saat dikonfirmasi oleh media melalui salahsatu petugas yang enggan memberi tahu namanya mengakui telah menerima berkas dari kepolisian Resort Malang.

“Berkasnya untuk kasus di Bululawang sudah masuk, namun masih menunggu proses audit dari tim Auditor kami,” singkatnya.

Sementara itu, AY salahsatu warga Desa Wandanpuro meminta kepada pihak yang kini sedang melakukan proses Audit agar dapat menjawab kerasahan dan harapan para petani di Wandanpuro, Kecamatan Bululawan yang selama ini haknya direnggut oleh oknum tidak bertanggung jawab ini.

“Kami berharap agar proses hukum bisa berjalan sebagaimana mestinya. Sehingga dapat memberikan efek jera bagi pelaku dan menjadi pelajaran bagi kita sekalian,” katanya.(*Jab)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Digitour Solusi Praktis untuk Pariwisata Berkelanjutan!
Pangdam Brawijaya Tanam Padi Dalam Rangka Program Ketahanan Pangan Nasional di Kabupaten Gresik
Rumah Dinas Wali Kota Blitar Dijarah, Tim Jatanras Ditreskrimum Polda Jatim Buru Komplotan Perampok
Pangdam Brawijaya Hadiri Peresmian Renovasi Rutilahu Bantuan KASAD Secara Virtual di Probolinggo
Babinsa Paciran Kawal Penyaluran BLT-DD
Penjualan Bantuan Alat Pertanian di Wandanpuro Telah Diproses di Polres Malang
UMM Luncurkan Dua CoE Terbaru, Kabupaten Malang Jadi Mitra Pertama
Menko PMK Dorong UMM Atasi Kemiskinan Spiritual dan Material
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:29

Wakil Ketua I DPRD Kota Kupang Jabir Marola Gelar Buka Puasa Bersama Warga

Sabtu, 15 Maret 2025 - 22:12

Partai NasDem Berbagi Kasih di Bulan Ramadhan Bersama Warga Muslim di Kota Kupang

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:05

Komisi II DPRD Kota Kupang Gelar RDP Bersama Disperindag Soal Pasar Murah Bersubsidi

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:35

Kewenangan Pengelola Parkir di Kota Kupang Ada di Pemkot

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:54

DPRD Kota Kupang dan Pemkot Setujui Penetapan Ranperda Kota Layak Anak

Kamis, 27 Februari 2025 - 23:03

Adrian Masang Resmi Terima SK Ketua DPD Kota Kupang Forum Pemuda NTT

Rabu, 26 Februari 2025 - 14:09

Tahun 2025 Pemkot Kupang Anggarkan Dana Rp 44, 7 M Untuk Pekerjaan Jalan Lingkugan dan Hotmix

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:38

Kekurangan Anggaran ETMC 2025, DPRD Kota Kupang Minta Semua Pihak Kolaborasi Dukung Persekota Koepang

Berita Terbaru

Slot Gacor Gampang Menang Dengan RTP Live Tertinggi