Dematrius Mautuka Minta Agus Maniyeni Maju Calon Bupati Alor

- Reporter

Kamis, 25 Februari 2016 - 09:14

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat Berdiskusi

Saat Berdiskusi

Saat Berdiskusi
Saat Berdiskusi

ZonalinenewsKupang, Kehadiran Dematrius Mautuka di Kota Kupang dalam rangka minta Agus Maniyeni sebagai calon bupati alor 2 tahun yang akan datang. Pasalnya, sesuai pengamatan paskah kepemimpinan Ansgerius Takalapeta banyak kemunduran yang terjadi di Kabupaten Alor.

Setelah masa kepemimpinan Ansgeerius Takalapeta, yang terjadi di Alor adalah kepemimpinan yang sifatnya balas dendam. Untuk itu, perlu dilakukan reformasi dalam tatanan struktur pejabat di alor terutama Bupati yang tidak memihak atau melakukan balas dendam kepada pihak yang dianggap lawan. Dan, Agus Maniyeni merupakan sosok yang tepat menempati posisi tersebut. Selain memiliki relasi jaringan yang bagus dengan pemerintah pusat, Agus Maniyeni juga merupakan sosok yang tidak mencari sisi lemah dari orang lain.

Demikian penegasan tegas yang disampaikan Dematrius Mautuka di Bimoku, Lasiana, Senin, 22 Februari 2016 sekitar pukul 17.23 wita.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan bahwa, bukan tidak percaya lagi politisi dan birokrasi untuk memimpin Alor, tapi selama ini, ketika dipimpin oleh politisi dan birokrasi Kabupaten Alor tidak mengalami kemajuan justeru sebaliknya mengalami kemunduran dalam berpolitik. Sebab, politik di Kabupaten Alor yang dimainkan selama ini merupakan politik balas dendam.

“Saat kepemimpinan simeon Paly, semua kader masa bupati Ansgerius Takalapeta di nonjobkan seluruhnya. Begitu juga kepemimpinan saat ini, semua kader Simeon Pally rata-rata dinonjobkan. Ini yang namanya politik tidak sehat,” tutur Mautuka.

Untuk itu, saat ini, harus ada wajah baru tapi dari kaum akademisi. Agus Maniyeni merupakan sosok yang tepat untuk menggantikan kepemimpinan Bupati saat ini.

Sementara itu, Mariones Langasa yang hadir saat itu, sangat sepakat dengan kehadiran wajah baru untuk memimpin kabupaten Alor. Dan, sosok baru tersebut adalah Agus Maniyeni merupakan sosok yang tepat untuk memimpin Alor.

Untuk itu, dirinya bersama teman-teman lain dikota Kupang akan mendukung penuh perjuangan dematrius Mautuka.

Dikatakan bahwa, untuk sementara ini telah terbentuk relawan agus maniyeni di kota Kupang dan dirinya sebagai ketua relawan bermarkas di Bimopu.

“Walaupun kita belum melakukan pendekatan dengan Bung Agus Maniyeni, tapi Relawan telah terbentuk,” tutur langasa.

Dikatakan bahwa relawan itu diberi nama ” Relawan Agus Maniyeni Untuk Alor” atau di disebut “Ramal”. Ramal akan bekerja keras untuk kemenangan untuk Agus Maniyeni dengan melakukan pendekatan.untuk relawan yang telah terbentuk bukan saja dari pemuda, tapi juga ada mahasiswa, Dosen, jurnalis dan berbagai profesi lainnya. (*Paul)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Sampah dan Drainase Menjadi Masalah Utama Bagi Warga di Kecamatan Kelapa Lima
Paket Ita Esa Unggul dalam Perhitungan Sementara Pilkada Rote Ndao
Calon Wakil Gubernur NTT Jane Natalia Suryanto Temui Uskup Maumere
Ketua dan Sekretaris DPW PAN NTT Diterima Presiden Jokowi di Istana Negara
Jane Natalia Suryanto: Menang Tidak Menang Terus Melayani Masyarakat
Zulfikli Hasan: Prabowo Gibran Tidak Ada Lawan dan Akan Menang Mutlak
Perhimpunan Rakyat Progresif Ajak Kaum Milenial Untuk Berpolitik Cerdas
PAN Sabu Raijua Target Raih Satu Fraksi
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 16:56

Seorang Pemuda di Kota Kupang Ditemukan Tewas Tenggelam di Lubang Bekas Galian C

Kamis, 17 April 2025 - 15:58

PT. Pertamina Sebut BBM di Kota Kupang Sudah Memenuhi Standar

Kamis, 17 April 2025 - 15:03

Diduga BBM Oplosan Sudah Beredar Luas di Kota Kupang, Sangat Meresahkan Masyarakat

Rabu, 16 April 2025 - 15:14

Raih Poin 75, Tim Hompimpa Jadi Pemenang Turnamen PUBG Mobile Forum Pemuda NTT Kota Kupang 2025

Senin, 14 April 2025 - 16:02

Keluarga Minta Polresta Kupang Kota Tangkap Pelaku Penganiayaan Terhadap Andy Sukmawati

Minggu, 13 April 2025 - 21:24

Gandeng Orang Muda Cendana Wangi, DPD Forum Pemuda NTT Kota Kupang Gelar Turnamen PUBG Mobile

Sabtu, 12 April 2025 - 15:42

DPRD Kota Kupang Bakal Panggil Dirut RSUD S. K. Lerik drg. Dian Sukmawati Arkiang

Jumat, 11 April 2025 - 15:45

Bupati Falen Kebo Siap Jadikan PLBN Napan Sebagai Penggerak Ekonomi dan Pariwisata Indonesia – Timor Leste

Berita Terbaru

Slot Gacor Gampang Menang Dengan RTP Live Tertinggi