Home / Tak Berkategori

Bupati Aceh Timur Jumpai Kepala BNPB di Jakarta

- Reporter

Kamis, 22 Oktober 2020 - 23:04

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Zonalinenews.com-JAKARTA,- Bupati Aceh Timur H. Hasballah HM.Thaib, SH, menjumpai Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Pusat, Letjen TNI Doni Monardo, di Jakarta, Kamis (22/10/2020).

Pertemuan keduanya ikut didampingi Deputi Bidang Rehabilitasi dan Rekonstruksi, Ir. Rifai, M.B.A.

Dalam kesempatan itu, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Timur melaporkan kerawanan bencana alam yang terjadi di sejumlah titik didaerah itu ke Badan Nasional Penangulangan Bencana (BNPB) Pusat di Jakarta.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diharapkan, BNPB turun melihat kondisi kekinian daerah yang kerap mengalami bencana alam, baik tanah longsor ataupun abrasi pantai.

“Ada beberapa poin penting yang kita sampaikan, antara lain soal abrasi pantai sepanjang persisir Aceh Timur mulai dari Bayeun (perbatasan Aceh Timur dengan Kota Langsa), hingga ke Madat (perbatasan Aceh Timur dengan Aceh Utara,” kata Rocky, usai bertemu Kepala BNPB Pusat, Letjen TNI Doni Monardo.

Dalam pertemuan itu, Rocky juga menyampaikan kondisi abrasi Daerah Aliran Sungai (DAS) Arakundo di Pante Bidari, karena selama ini kian mengancam keselamatan penduduk, bahkan sejumlah rumah penduduk direlokasi dan jalan antar desa juga hilang dikikis abrasi sungai.

“Mengingat DAS Arakundo ini menjadi tanggungjawab pemerintah pusat, maka kita ikut menyampaikan kondisi terakhir pasca amblasnya jalan antar desa yang menghubungkan ke pusat ibukota kecamatan,” terang Rocky.

Disisi lain, Rocky juga menyampaikan kondisi abrasi pantai sepanjang 14 kecamatan di Kabupaten Aceh Timur, mulai dari Kecamatan Birem Bayeun hingga ke Madat. Hal itu dinilai perlu dibangun batu pemecah ombak, karena semakin lama abrasi semakin mengikis pemukiman penduduk.

Untuk mengatasi semua permasalahan kebencanaan, Rocky mengaku ikut mengusulkan beberapa titik pembangunan yang sifatnya mendadak, sehingga kedepan abrasi tidak lagi terjadi.

“Abrasi DAS Arakundo, jika dibiarkan akan berdampak terhadap jalan dan jembatan negara di perbatasan Julok – Simpang Ulim,” papar Rocky.

Meskipun dalam suasana pandemi COVID-19, kita tetap siaga dalam menghadapi bencana alam berupa banjir dan longsor yang kerap terjadi setiap akhir tahun atau di awal tahun,” tutur Rocky seraya mengaku, Tim Gugus Tugas Aceh Timur juga terus bekerja mencegah penyebaran wabah COVID-19 di Aceh Timur. (*T bahar)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Momen Petugas Medis IGD RSUD Menia Sabu Raijua Kelelahan Saat Kerja Viral di Media Sosial
Hari Ini, Sebanyak 428 Siswa di Kota Kupang Ikut UN Paket C
Anggota DPR RI Julie Sutrisno Laiskodat : Masyarakat NTT Harus Waspada Terhadap Pinjol Ilegal
Januari 2025 UMK Kota Kupang Naik Jadi Rp 2. 396. 696,46.
ICW Kampanyenkan Antikorupsi di Kota Kupang Melalui Musik 
Pilkada Kota Kupang 2024, Paslon dr. Christian Widodo – Serena Francis Unggul di 5 Kecamatan
Mendikdasmen Yakin Pendidikan di NTT Terus Bergerak Maju
GP Ansor NTT Ajak Masyarakat Sambut Meriah Tanwil dan Milad Muhammadiyah di Kupang
Paslon Melki – Johni dan dr. Chris – Serena Unggul di Kecamatan Kota Lama
Ketua DPRD Kota Kupang Tolak Usulan Pengadaan Mobil Dinas Untuk Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kupang Serta 3 Pimpinan Dewan 
Berita ini 0 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 13 Desember 2024 - 17:45

Anggota DPR RI Julie Sutrisno Laiskodat : Masyarakat NTT Harus Waspada Terhadap Pinjol Ilegal

Kamis, 12 Desember 2024 - 22:10

Januari 2025 UMK Kota Kupang Naik Jadi Rp 2. 396. 696,46.

Kamis, 12 Desember 2024 - 20:38

ICW Kampanyenkan Antikorupsi di Kota Kupang Melalui Musik 

Sabtu, 7 Desember 2024 - 20:49

Pilkada Kota Kupang 2024, Paslon dr. Christian Widodo – Serena Francis Unggul di 5 Kecamatan

Jumat, 6 Desember 2024 - 13:26

Mendikdasmen Yakin Pendidikan di NTT Terus Bergerak Maju

Senin, 2 Desember 2024 - 15:54

Paslon Melki – Johni dan dr. Chris – Serena Unggul di Kecamatan Kota Lama

Sabtu, 30 November 2024 - 19:18

Ketua DPRD Kota Kupang Tolak Usulan Pengadaan Mobil Dinas Untuk Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kupang Serta 3 Pimpinan Dewan 

Sabtu, 30 November 2024 - 12:20

Ketua DPD NasDem Kota Kupang Beri Proficiat Untuk Paket CS-an, NasDem Siap Dukung Program – Program CS-an

Berita Terbaru

Slot Gacor Gampang Menang Dengan RTP Live Tertinggi