Home / Tak Berkategori

“BANDAR JUDI” DILAPORKAN, ANAK BUAHNYA KE POLISI

- Reporter

Senin, 11 Juli 2016 - 23:35

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sony Melky

Sony Melky

Sony Melky
Sony Melky

Zonalinenews-Kupang, Mantan anak buah Bandar Judi Kupon Putih melaporkan  mantan bosanya yang diduga merupakan salah satu bandar Judi di kota Kupang. Aksi Pelaporan itu dikakukan karena  Sony,  merasa dihina dan dilecehkan oleh mantan bosnya. Bahkan  sony diduga mengalami tindaakan kekerasan.

Masalah ini, mulai terungkap ketika  Melki Pellondolu warga  RT 11 RW 03 Kelurahan Oebobo Kecamatan Oebobo Kota kupang, Propinsi NTT  tanggal 19 Mei 2016 pukul 13.00  wita,  melaporkan  BP   warga kelurahan Naikoten I kecamatan Kota Raja Kota Kupang NTT, atas dugaan Tindak Kekerasan Ringan (Tipiring) Kasus Penghinaan dengan Nomor Laporan Polisi SPL/380/V/2016/SPKT RESORT KUPANG KOTA. Tanggal Laporan kamis 19 Mei 2016.

Saat menemui Redaksi Zona Line News pada Senin 11 Juli 2016 Pukul 10.00 wita Sony Melki Pellondolu menceritakan, kejadian awalnya  pada Tahun 2015 Sony  bekerja  dengan BP yang diduga sebagai Bandar Judi Kupon Putih.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada saat Sony bekerja, BP memutar bisnis Judi Kupon putih  di Kota kupang. Dan  pada hari pertama   bekerja dengan BP, dirinya menyetor uang sebesar  800 Ribu Rupiah.

Setelah hari kedua, banyak pemasang Judi Kupon  Putih yang kena undian sehingga Sony harus membayar uang sebesar 3 Juta Rupiah lebih kepada para pelanggan.

Setelah itu, Sony menagih uang Kupon Putih yang kena tersebut ke BP, tapi BP selalu menghindar dan bahkan BP sering memarahi Sony. Bahkan BP meminta Sony untuk mengelabui para pelanggan dengan menukar nomor undian.

Lalu Sony membayar uang pelanggan dengan cara menggadaikan barang sebesar 3 Juta Rupiah lebih. Setelah uang pelanggan terbayar, Sony memutuskan untuk tidak lagi menyetor  uang ke Bobby serta tidak ikut bisnis Judi Kupon Putih milik BP lagi.

Setelah Sony memutuskan untuk berhenti berbisnis Judi Kupon Putih dengan BP, ternyata BP diduga menyimpan dendam.

Suatu hari Sony dipanggil BP saat Sony melintas dengan sepeda motor di depan kios BP. BP kemudian memanggil Sony dan Sony memenuhi panggilan BP. Sony arahkan motor dan menghentikannya di hadapan BP. BP  langsung mengambil batu dan memukul wajah Sony. Mulai saat itu, Sony trauma dan takut bertemu dengan BP..

Bukan hanya  perlakuan itu yang dialami Sony. Menjelang beberapa bulan  kemudian Sony mendapati BP  lagi  nongkrong di depan Toko Andika, samping Sekretariat PMKRI bersama beberapa teman mereka bersama. Lalu Sony mampiri  di tempat tongkrongan itu. Naasnya, BP berlagak kasar dan hendak memukul Sony. Namun di tahan oleh Erick. Sehingga BP menyumburkan  ludah di wajah Sony sambil berkata, daripada  beta (saya) pukul lu (anda), beta masuk penjara lebih baik ,  beta sumbur ludah di lu punya muka.

“Sebagai manusia saya merasa terhina sekali, apalagi di depan banyak orang saya diperlakukan seperti itu oleh Boby. Saya pernah kerja di bos – bos besar tetapi ketika saya salah saya tidak pernah diperlakukan seperti ini. Akhirnya  saya memutuskan untuk melaporkan persoalan ini ke polisi, ” keluhnya.

Sementara itu, ketika dikonfirmasi Zonalinenews Senin 11 Juli 2016 pukul 12.30 wita di ruang kerjanya terkait  Laporan ini, Kepala Satuan Samapta Bhayangkara (SabharaPolres Kupang Kota,  Iptu Agus Kuswanto menjelaskan , pihaknya berjanji akan menangani kasus ini , dan secepatnya akan memanggil para saksi dan pelaku kasus ini. (*Mortal/tim)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Momen Petugas Medis IGD RSUD Menia Sabu Raijua Kelelahan Saat Kerja Viral di Media Sosial
Hari Ini, Sebanyak 428 Siswa di Kota Kupang Ikut UN Paket C
Bulan Suci Ramadhan, Alumni Akpol 2021 di NTT Berbagi Berkah Bersama Anak Panti Asuhan
Pemprov Berharap Forum Pemuda NTT Bisa Mengajak Anak Muda NTT Untuk Pulang dan Membangun NTT
Bank BI Perwakilan NTT : Forum Pemuda NTT Harus Mendorong Anak Muda Untuk Berperan Aktif Bangun NTT
Dukung Program Gubernur “Ayo Bangun NTT”, Kadin NTT Beri Apresiasi Kepada Forum Pemuda NTT
Wakil Ketua I DPRD Kota Kupang Jabir Marola Gelar Buka Puasa Bersama Warga
Partai NasDem Berbagi Kasih di Bulan Ramadhan Bersama Warga Muslim di Kota Kupang
Melki – Johni Siapkan Ruang Pengaduan “Meja Rakyat” dan Sekertariat “Ayo Bangun NTT”
Komisi II DPRD Kota Kupang Gelar RDP Bersama Disperindag Soal Pasar Murah Bersubsidi
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 23:29

Wakil Ketua I DPRD Kota Kupang Jabir Marola Gelar Buka Puasa Bersama Warga

Jumat, 14 Maret 2025 - 21:05

Komisi II DPRD Kota Kupang Gelar RDP Bersama Disperindag Soal Pasar Murah Bersubsidi

Kamis, 13 Maret 2025 - 23:47

World Cancer Day 2025, Dines Kota Kupang Kerjasama Dengan PDS PA dan PDSRK Gelar Deteksi Dini Kanker Mulut Rahim dan Tumor Payudara

Rabu, 12 Maret 2025 - 20:35

Kewenangan Pengelola Parkir di Kota Kupang Ada di Pemkot

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:54

DPRD Kota Kupang dan Pemkot Setujui Penetapan Ranperda Kota Layak Anak

Kamis, 27 Februari 2025 - 23:03

Adrian Masang Resmi Terima SK Ketua DPD Kota Kupang Forum Pemuda NTT

Rabu, 26 Februari 2025 - 14:09

Tahun 2025 Pemkot Kupang Anggarkan Dana Rp 44, 7 M Untuk Pekerjaan Jalan Lingkugan dan Hotmix

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:38

Kekurangan Anggaran ETMC 2025, DPRD Kota Kupang Minta Semua Pihak Kolaborasi Dukung Persekota Koepang

Berita Terbaru

Slot Gacor Gampang Menang Dengan RTP Live Tertinggi